PENGARUH ATRAKSI TERHADAP LOYALITAS PENGUNJUNG DI OCARINA BATAM
DOI:
https://doi.org/10.33758/mbi.v18i10.809Keywords:
Atraksi, Loyalitas Pengunjung, Ocarina BatamAbstract
Tujuan penelitian yang ingin dicapai melalui penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh keunikan atraksi terhadap loyalitas pengunjung di Ocarina Batam. Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Hasil penelitian ini adalah Keunikan atraksi berpengaruh terhadap loyalitas pengunjung di Ocarina Batam. Hal tersebut dapat dibuktikan dengan nilai t-statistik 2,805 diatas 1,96, dan nilai p velue sebesar 0,005 dibawah 0,5. Saran dalam penelitian ini adalah Ocarina Batam sebaiknya dapat terus meningkatkan keunikan seperti menambah atraksi yang menarik, dan mengadakan paket wisata yang mana adanya paket tersebut dapat diharapkan untuk menambah minat pengunjung
References
Agustina, A., Budiwibowo, S., & Yusdita, E. E. (2020). Analisis Determinan Loyalitas Pengunjung Di Perpustakaan Kota X Jurnal Nusantara Aplikasi Manajemen Bisnis. Jurnal Nusantara Aplikasi Manajemen Bisnis, 5(2), 256–264.
Alfajri M. Raka & Wardhan aditya (2020). Pengaruh Customer Relantionship Management ( CRM ) Terhadap Loyalitas Pelanggan Tiket.com. E-Proceeding of Management, 7(2), 6325–6332.
Anam, M. S., Yulianti, W., Fitrialoka, T., & Rosia, R. (2021). Faktor-Faktor yang Memengaruhi Revisit Intentiondi Daya Tarik Wisata Waduk Malahayu. Jurnal Destinasi Pariwisata, 9(2), 337. https://doi.org/10.24843/jdepar.2021.v09.i02.p12
Aritonang, G. K. (2021). Pengembangan Atraksi Kawasan Wisata Alam Gunung Dempo Kota Pagar Alam Berdasarkan Persepsi dan Preferensi Wisatawan. FTSP Series: Seminar Nasional Dan Diseminasi Tugas Akhir 2022, 617–626. https://eproceeding.itenas.ac.id/index.php/ftsp/article/view/851/721
Eddyono, F. (2021). Pengelolaan Destinasi Parwisata (1st ed.). www.penerbituwais.com 1
Ester, A., Syarifah, H., & ZA Zainurossalamia Saida. (2020). Pengaruh daya tarik wisata citra destinasi dan sarana wisata terhadap kepuasan wisatawan citra niaga sebagai pusat cerminan budaya khas kota samarinda. Jurnal Management, 12(1), 145–153. http://journal.feb.unmul.ac.id/index.php/Jurnal Managemen
Josephine. (2017). Pengaruh Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada Bagian Produksi melalui Motivasi Kerja sebagai Variabel Intervening pada PT. Trio Corporate Plastic (Tricopla). Jurnal AGORA, 5(3), 1–8.
Mahyarni, M. (2013). Theory Of Reasoned Action Dan Theory Of Planned Behavior (Sebuah Kajian Historis tentang Perilaku). Jurnal El-Riyasah, 4(1), 13. https://doi.org/10.24014/jel.v4i1.17
Mashuri, M. (2020). Analisis Dimensi Loyalitas Pelangan Berdasarkan Perspektif Islam. Iqtishaduna: Jurnal Ilmiah Ekonomi Kita, 9(1), 54–64. https://doi.org/10.46367/iqtishaduna.v9i1.212
Muis, M. R., Gultom, D. K., Jufrizen, J., & Azhar, M. E. (2020). Model Elektronik Word of Mouth: Citra Destinasi, Kepuasan dan Loyalitas Wisatawan. Jurnal Ilmiah Manajemen Dan Bisnis, 21(1), 1–19. https://doi.org/10.30596/jimb.v21i1.3694
Rahmawati, A. Y. (2020). Pengertian dasar truktural equation modeling (SEM). July, 1–23.
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif (M. P. setiyawami,S.H. (ed.); II). Alfabeta, cv. www.cvalfabeta.com
undang undang republik indoonesia. (2009). Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 10.Tahun 2009 Tentang Kepariwisataan.
Wardhana, A., & Iba, Z. (2014). Pengaruh Penjualan Personal Terhadap Keputusan Pembelian Mobil SUV Premium Di Jawa Barat. Jurnal Kebangsaan, 3(5), 1–10. https://media.neliti.com
Wibisono, A., Destryana, R. A., & Ghufrony, A. (2021). Pelatihan Partial Least Square (PLS) Bagi Mahasiswa. Jurnal ABDIRAJA, 4(2), 24–30. https://doi.org/10.24929/adr.v4i2.1542
Wibowo, M. S., Aulia, A., Baskoro, A., Azizah, A. L., & Sinta, A. D. (2023). Penilaian Atraksi, Amenitas, Dan Aksesibilitas Objek Daya Tarik Wisata Di Semarang. Sapta Pesona : Jurnal Kepariwisataan, 1(1), 7–15. https://journals.usm.ac.id/index.php/jsp/article/view/7143
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Tari Agustin Cahyani, I Wayan Thariqy Kawakibi Pristiwasa

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.